Model Diagram Interaksi Pelaku Ekonomi

Dalam sebuah perekonomian, kamu pasti mengenal istilah konsumen dan produsen. Orang yang menggunakan suatu barang/jasa, dan yang menyediakan barang/jasa. Mereka kita sebut sebagai pelaku ekonomi, yaitu orang/lembaga/instansi pemerintahan yang melakukan kegiatan ekonomi. Di dalam ekonomi yang lebih luas, pelaku kegiatan ekonomi tidak hanya sebatas konsumen dan produsen. Penjual dan pembeli. Tetapi, lebih dari itu, termasuk pemerintah dan masyarakat luar negeri. Secara garis besar, pelaku kegiatan ekonomi dapat kita kategorikan menjadi 4 sektor besar yaitu:…

Distribusi dan Konsumsi Sebagai Kegiatan Ekonomi

Pengertian Distribusi Anda pasti pernah melihat pedagang berkeliling untuk menawarkan barang dagangannya kepada pembeli, contoh seperti tukang sayur, tukang bakso. Kegiatan yang dilakukan oleh orang-orang tersebut merupakan kegiatan distribusi. Distribusi…

Produksi Sebagai Kegiatan Ekonomi

Pengertian Produksi Produksi adalah setiap usaha manusia untuk menciptakan atau menambah nilai guna suatu barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan manusia. Input adalah segala sesuatu yang akan diolahProses merupakan kegiatan yang mengubah atau…